Senin, 04 November 2013

Aplikasi Desa Pelayanan Prima

Aplikasi Desa Pelayanan Prima ( ADPP ) adalah Aplikasi Pengolah Data Base Desa / Kelurahan  yang komponen-komponennya terdiri dari Manusia, Tata-cara (prosedur pengoperasian), serta Perangkat Lunak dan Perangkat Keras Komputer.  Sistem ini menerima masukan yang berdasarkan data dari Desa / Kelurahan berupa Data Statis (Data Penduduk, Data Penduduk Miskin, Data Pajak Bumi dan Bangunan Desa / Kelurahan), serta Data Dinamis (Kelahiran, Kematian, Pernikahan, Perceraian, Perpindahan Penduduk, Perpindahan Kepemilikan Tanah, ). Disamping itu bisa mempercepat proses Penyimpanan, Pengolahan ,Update, Analisis, serta Penyajian Data. Keluaran dari sistem ini berupa laporan-laporan hasil agregasi dari Data Base yang ada sesuai permintaan, disamping untuk keperluan Pelayanan Masyarakat berupa Pembuatan Surat-surat Keterangan dari Desa / Kelurahan. Print-out yang dihasilkan, dirancang sesuai dengan formulir-formulir yang telah umum digunakan dalam administrasi Desa / Kelurahan sehingga bermuara kepada peningkatan pelayanan Pemerintahan di Desa / Kelurahan, sementara itu Peremajaan Data (Up date) akan senantiasa terjadi seiring dengan kegiatan operasional sehai-hari.

Fasilitas Program
Pembuatan Aplikasi Pengolah Data Base Desa / Kelurahan  dirancang khusus untuk memenuhi kebutuhan standart adminisrasi Desa dengan fasilitas menu sebagaimana dalam Modul-modul. Menu ini terdiri dari Menu Kependudukan dan Surat-Surat

Keamanan Data
Aplikasi Pengolah Data Base Desa / Kelurahan  dirancang dengan kunci pengaman. Data desa merupakan bagian dari dokumen negara yang patut untuk dilindungi dari kemungkinan penyalahgunaan yang dapat merugikan kepentingan umum (masyarakat).

Mudah Dioperasikan
Program Aplikasi Pengolah Data Base Desa / Kelurahan didesain sedemikian rupa sehingga mudah dioperasikan, disesuaikan dengan tingkat kemampuan sumber daya manusia yang ada di Desa. Sederhana tetapi dengan desain tampilan yang elegan kendatipun tetap mengutamakan fasilitas menu yang detail.

Compatible
Program tersebut disesuaikan dengan perkembangan teknologi dan berbasis pada perbaikan system dan fasilitas program secara berkelanjutan. Kedepannya program ini tidak berdiri sendiri tetapi untuk melengkapi tata sistem informasi manajemen pelayanan publik. Dan memungkinkan untuk di sambungkan dengan program aplikasi yang lain sepanjang tidak bertentangan dengan program dasarnya.

Akurasi Data
Data yang tersimpan dapat dianalisa dan dikelompokkan berdasarkan permintaan, sehingga bisa menekan biaya pendataan ulang penduduk.

Up to date
Keluaran data yang dihasilkan cenderung selalu baru, karena pembahuruan dan update data dilakukan seiring dengan aktifitas administrasi desa, misalnya saat penduduk mengurus Surat Keterangan Pindah atau Kematian maka secara otomatis data penduduk tersebut terhapus dari data base dan masuk ke Data Base Mutasi Penduduk, sehingga memungkinkan sirkulasi data tercatat dan tersimpan dengan baik. Data yang ada dapat di manfaatkan sepanjang waktu.

Fasilitas Pendukung
Untuk mendukung upaya peningkatan pelayanan kepada masyarakat terutama yang berhubungan dengan pembuatan Surat-surat Keterangan dan formulir isian penerbitan KTP, alangkah baiknya disediakan sebuah Kamera Digital dan jasa pemotretan yang dipercayakan kepada seorang operator di Kantor Desa / Kelurahan, hal ini disamping mampu memberikan  pelayanan yang cepat, murah, dan efisien, juga dapat menambah pemasukan kas Desa / Kelurahan.

Dibawah ini kami berikan beberapa Contoh Tampilan Menu Sistem Aplikasi Pelayanan Prima. Apabila anda berminat dan ingin menggunakannya untuk mempermudah dan mempercepat pelayanan masyarakat di Desa / Kelurahan anda silahkan menghubungi kami. Terima Kasih.


Silahkan Di Pelajari Semoga Ini Yang Anda Cari & Bermanfaat
Untuk Pelayanan Publik Masyarakat Desa / Kelurahan

"Format Pelayanan Surat bisa ditambah sesuai Format Lokal Desa / Kelurahan masing-masing"

CONTOH  


Menu Aplikasi Desa Pelayanan Prima










Catatan   :
Aplikasi Desa Pelayanan Prima ( ADPP ) ini telah teruji dan digunakan di beberapa Desa / Kelurahan di wilayah Propinsi Jawa Timur & Luar Jawa Timur. Aplikasi Desa Pelayanan Prima ( ADPP ) ini memang dirancang khusus sesuai dengan kebutuhan Desa / Kelurahan dalam hal Pelayanan Masyarakat Desa / Kelurahan. Aplikasi Desa Pelayanan Prima ( ADPP ) ini dirancang sesimpel mungkin dan semudah mungkin. Jika anda sebagai Pamong Desa / Kelurahan ingin memesan dan menggunakan Aplikasi Desa Pelayanan Prima ( ADPP ) ini bisa menghubungi kami untuk penjelasan lebih lanjut.




BIAYA :

1.500.000,-
( Sudah termasuk Re-Entry Data Penduduk )

















48 komentar:

  1. Aplikasi yang sangat membantu. Kantor Desa kami sudah memakainya dan Aplikasi ini sangat membantu pekerjaan kami sebagai Aparat Desa Kedungwaru Tulungagung - Jawa Timur. Terima Kasih banyak pak.

    BalasHapus
    Balasan
    1. Sama-sama. Kami juga senang bisa membantu pekerjaan anda dengan Aplikasi Desa ini. Terima kaish telah menggunakan Aplikasi kami.

      Hapus
  2. desa kami juga ingin memakai aplikasi ini. tolong kirim ke email: mujibfatkhul7@gmail.com
    desa kalipait, kec. tegaldlimo kab. banyuwangi prop. jatim

    BalasHapus
    Balasan
    1. Oke Mas Fatkhul. Segera kami kirimkan demo buat Mas.

      Hapus
    2. Ehh.. lupa mas.. alamat mana ? Ongkir ditanggung Mas ya ... :)

      Hapus
  3. Desa kami ingin menggunakan aplikasi ini, tolong kirim ke djiwo30@gmail.com, desa Karang Satria, Kec- Tambun Utara- Bekasi. Terima kasih pak..

    BalasHapus
    Balasan
    1. Maaf pak baru sempat buka blog. Sibuk bikin program Aplikasi Gudang Produksi & Marketing Pabrik Rokok. Segera kami kirim untuk demonya. Kapasitas Aplikasi kisaran 240mb.

      Hapus
  4. Kami sangat membutuhkan software seperti ini utk membrikan pelayanan prima thd masyarakat. Bagaimana cara mendapatkannya..? Kami ingin settingan di software logo dsb di dlmnya disesuaikan dg desa kami..

    BalasHapus
  5. Bisa kirim aplikasinya ke udirasudi@gmail.com

    BalasHapus
  6. Balasan
    1. Alamat : Jl. Pahlawan I/11 Tulungagung - Jawa Timur
      Terima Kasih telah berkunjung di Blog kami.

      Hapus
  7. klo mw pesan hub siap dan alamtnya diman
    syukron

    BalasHapus
    Balasan
    1. Hub : 081 252 382 470
      Alamat : Jl. Pahlawan I/11 Tulungagung - Jawa Timur
      Terima Kasih telah berkunjung di Blog kami.

      Hapus
  8. Mas Saya erwin, saya bisa konsultasi dengan Mas..081389312054

    BalasHapus
  9. Bisa mas.

    Konsultasi : 085 234 564 529

    BalasHapus
  10. Mas. Saya dari Pekan Baru
    mhon krim Trial untuk kami pelajari...
    email : putragintanr@gmail.com

    BalasHapus
  11. Kami dari Sumbar ingin menggunakan aplikasi ini, tolong kirim ke mehmedr4zy@gmail.com. Terima kasih pak.

    BalasHapus
    Balasan
    1. Maaf baru sempat balas karena kesibukan kami BIMTEK Aplikasi Desa di Kab. Tulungagung. Kami kirimkan Trialnya. Terima kasih

      Hapus
  12. Maaf.... Berhubung Blog kami sudah "Kadaluwarsa" kami tidak bisa mengedit Blog ini. Blog kami pindahkan ke :
    www.aplikasidesa.blogspot.com ( maaf masih versi Free juga ).
    Terima Kasih

    BalasHapus
  13. desa kami juga tertarik dengan aplikasinya.
    coba kirim ke email : mitra3773@gmail.com

    BalasHapus
  14. Kami tertarik dgn aplikasi ini,bagaimana kl km yg melakukan input data2,jd km tdk usah mengirim data ke anda tlong share ke email sy rohmanegha77@gmail.com terima kasih

    BalasHapus
  15. saya berminat tolong kirim ke email saya fhoezha89@gmail.com

    BalasHapus
  16. SAYA SEKERTARIS DESA MINAT Gian_febrika@yahoo.com

    BalasHapus
  17. Saya Kepala Kampung Bumi Agung Kab.Way Kanan minat sekali dg aplikasi ini kirim dan berapa biayanya:bumiagung2011@gmail.com

    BalasHapus
  18. Kami berminat dan ingin kami manfaatkan untuk pelayanan didesa kami mohon bantuannya...hokisyul@gmail.com

    BalasHapus
  19. minat mas... kirim ke dedensumantri36@gmail.com.... biaya berwpa mas???

    BalasHapus
  20. saya juga minat, mas..berapa biayanya.gimana cara pesan.desategalarum@gmail.com

    BalasHapus
  21. saya juga minat, mas..berapa biayanya.gimana cara pesan.desategalarum@gmail.com

    BalasHapus
  22. pak bisa kirim demonya dulu gak?
    kami tertarik dengan aplikasi nya..
    karangtaruna.watses@gmail.com

    BalasHapus
  23. Mohon dikirimkan juga demonya ke emailku pak bos, (firmanwelbon@gmail.com)

    BalasHapus
  24. Kalau semua desa pakai aplikasi seperti ini pasti sangat membantu kinerja aparat desa, dan masyarakat jadi terlayani secara cepat. semoga makin berkembang aplikasinya


    Download Lagu Dangdut Lengkap

    BalasHapus
  25. syukrannr@gmail.com mau juga di coba trial nya mas,, mudah2an cocok dan kita dapat bekerjasama.

    BalasHapus
  26. Sangat menarik, mohon dikirimkan trialnya ke rahmantaufik18@yahoo.co.id

    BalasHapus
  27. Sangat menarik, mohon dikirimkan trialnya ke rahmantaufik18@yahoo.co.id

    BalasHapus
  28. saya perangkat desa, mohon di kirim trialnya ya mas ke alamat fahmi_antoni@yahoo.com.
    oh ya, sekalian kirim ke email di atas berapa harganya. trimakasih sebelumnya.

    BalasHapus
  29. mas bisa kirim trial nya ke nayacaca0914@gmail.com

    BalasHapus
  30. mas bisa kirim trial nya ke nayacaca0914@gmail.com

    BalasHapus
  31. mas saya sangat membutuhkan program ini, bisa kirim ke email saya mas fahmi.kosongsembilan@gmail.com

    BalasHapus
  32. mas saya sangat membutuhkan program ini, bisa kirim ke email saya mas kasikesracdk2016@gmail.com terima kasih sebelumnya.... di tunggu ya mas...!!!

    BalasHapus
  33. mas tolong trialnya agar saya bisa rekomendasikan ke kades atau desa lain di kecamatan saya kirim ke sabarhamzah@gmail.com hp 081917300020

    BalasHapus
  34. Bagi ygembutuhkan aplikasi desa yg mudah dan yg pasti murah bisa hubungi taslim.1986@yahoo.com

    BalasHapus
  35. Mas tolong teriaknya kirim ke email desanglundokecsukomoro@gmail.com dan kami ajukan rekomendasi ke kades agar menggunakan aplikasi ini...sebelumnya terimakasih.

    BalasHapus
  36. Sya tertarik dengan software ini boleh kirim ke account sya..
    jaynudinmselang@gmail.com

    BalasHapus
  37. mohon ijin konsultasi : apakah sudah ada aplikasi apdate terkini ?matr swn
    prisujianto@gmail.com








































    2

    BalasHapus
  38. mas bisa kirim trial nya ke seriuslaia05@gmail.com

    BalasHapus
  39. Mas. Saya dari nias sumut
    mhon krim Trial untuk kami pelajari...
    email : polimn@gmail.com

    BalasHapus